BoQ (Bill of Quantity) untuk Polis CAR/EAR dan TPL

BoQ (Bill of Quantity) untuk Polis CAR/EAR dan TPL

BoQ (Bill of Quantity) untuk Polis CAR/EAR dan TPL

 

Salah satu dokumen yang perlu disampaikan untuk penerbitan polis Contractor’s All Risks dan Erection All Risks plus third party liabil;ity Insurance adalah Bill of Quantity.

 

Selain dari Harga Total Kontrak pekerjaan, misalnya Sekian Milyar, tentunya Perusahaan Asuransi memerlukan rincian dari Nilai Tersebut, Hal ini diperlukan seandainya terjadi musibah kerugian atas sebab apapun yang dijamin dalam polis, setidaknya Bull of Quantit akan menjadi dasar perhitungan dari nilai kerugian yang dialami. Selain dari untuk Menghitung besaran Risks Exposures atas project tersebut.

 

Jadi memang, sebaiknya dokumen ini dilengkapi sejak awal penutupan asuransi untuk penerbitan polis Asuransi jenis ini, agar tidak ada Disputes claim, dikemudian hari.

Salam,

 


Comments

  1. Your comment is awaiting moderation.

    I’ve learn some just right stuff here. Definitely price bookmarking for revisiting. I surprise how much effort you place to make this kind of fantastic informative website.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *